NTB Dompu , radar merah putih com - Bertempat di Aula Cabang Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga ( Dikpora ) Kecamatan Woja Kandai Dua Dompu NTB , Pengurus Cabang ( PC) PGRI resmi dilantik oleh wakil ketua PGRI kabupaten Dompu , Rabu ( 20/01/2021).
Pelantikan dan Pengukuhan Pengurus Cabang PGRI Kecamatan Woja dilakukan secara langsung oleh wakil Ketua PGRI Kabupaten Dompu, Ridwansyah S,Pd . Di Aula Ksntor Cabang Dinas Dikpora Kecamatan Woja Kandai Dua Dompu .
Acara Pelantikan dimulai sejak pukul 09.00 WITA hingga selesai , diawali dengan Pembukaan , menyanyikan Lagu Kebangsaan RI , mars PGRI , sambutan sambutan dan acara inti yaitu Pelantikan dan Pengukugan Pengurus baru. Era 2021 /2025 ,
Dalam sabutnya Ridwansyah S.pd menyampaikan ," mewakili PGRI Kabupaten Dompu , saya ucapkan selamat kepada pengurus baru yang terpilih secara demokrasi ini , sehingga dalam melakukan kegiatan yang bersinggungan dengan PGRI bisa menjadi lebih baik ," kata Ridwan dihadapan ratusan Pendidik berbaju kebesaran PGRI tersebut.
" Merupakan salah satu penyegaran ,dengan adanya terbentuk dan terpilih pengurus PGRI di masing masing Cabang atau kecamatan , biar tidak merasa jenuh dan bosan dengan semua kegiatan yang beriringan dengan PGRI. Saya ucapkan selamat bagi yang terpilih menjadi pengurus , dan selamat bertugas menjalankan amanah sebagai pengurus kususnya di wilayah kecamatan Woja Kedai Dua Dompu ini ," jelas Wakil ketua PGRI Kabupaten Dompu ini .
Ketua lama juga mengucapkan selamat bertugas , selamat mengemban amanah sebagai pengurus PGRI di Cabang Dinas Woja Kedai Dua .
M.Sidik .S.pd sebagai ketua baru , saat usai pelantikan menyampaikan ," Bersyukur kepada Tuhan, karena saya terpilih menjadi ketua disini kususnya di Cabang Dinas Dikpora Woja ini , dan ssya bertekad untuk menjadikan Persatuan Guru kususnya di Woja , untuk menjadi lebih baik lagi ," kata Sidik kepada media ini .
Yasid M.Pd sekertaris terpilih ikut mengungkapkan bahwa ," Ketua terpilih M.Sidik S,Pd dan Wakil Ketua M.Yazid M.Pd, sekretaris PGRI dan wakil sekretaris PGRI Cabang Dinas Dikpora Woja , merupakan pakar pakar pendidikan menurut rencana akan merekrut tenaga guru SMA dan SMK sekecamatan Woja " ungkap Yazid M.Pd dalam mengembalikan martabat PGRI .
Adapun susunan pengurus PC PGRI Kecamatan Woja Kabupaten Sompu NTB, : Ketua : M. Sidik S.Pd
Wakil Ketua : M.Yazid M.Pd
Skretrsi. : Imam Buhari S,Pd
Wakl sekrt : Nasarudin S,Pd
Bendahara : Ernianggriani S,Pd
Wakil Bendahara : Jamaludin S,Pd
Seksi organidasi : Edysuhady S.Pd
Seksi : Diklat ; Nurhasyiah S,Pd
Seksi penegkan kode etik : Ma'arif Kaharuddin S,PT
Seksi advokasi bantuan Hukum dan perlindungan Profesi :
M. Amin SPd
Seksi pembinaan dan pengembangn profesi guru tenaga pendidik : H.Sudierman SPd
Seksi pmbiaan guruu dan tenaga pendidik : H.Abidin
Seksi Pengabd.masyarakt : Nunusuryani S,Pd
Seksi kerja sama dan pengbngan usaha : RoslinBolepara
Seksi kesejahteraan dan ketenagakerjaan : Mulyadin S,Pd
Seksi pemebrdayaan permp.: Rosdiana
Seksi olahrga dan seni budaya : Nuaidyah S,Pd
Seksi Kom.info : Rosmisyah S,Pd
Reporter : ( Zun*)
0 Komentar