HUT Ke-74 Korps Infanteri : Yonif 611/Awang Long Berhasil Raih Juara 1 Peleton beranting

 


Kutai Kartanergara, - Peringatan Hari Infanteri tak pernah terlepas dari sejarah perjuangan bangsa ketika mengusir, sekaligus mempertahankan keutuhan dan kedaulatan NKRI 74 tahun silam.


Salah satu tonggak lahirnya Infanteri ialah, ketika terjadi agresi militer Belanda ke-2 pada tanggal 19 Desember 1948 


Dalam rangka mempertingati Hari Ulang Tahun Korps Infanteri Angkatan Darat Ke – 74, Batalyon Infanteri 611/Awang Long Berhasil meraih Juara 1 dalam perlombaan Peleton Beranting (Tonting)Yudha wastu Pramuka Jaya Ta.2022 , pada Senin (19/12/2022)

 

Tonting yang dilaksanakan dengan berjalan kaki menempuh jarak ±75 Km dimulai dari Stadion Rondong Demang Tenggarong sebagai titik start sampai dengan Lapangan Sepak Bola Sanga sanga Sebagai titik Finish 


Puncak acara, Komandan Korem 091/Asn Brigjen TNI Dendi Suryadi, S.H., M.M Bertindak Sebagai Inspektur Upacara Peringatan HUT Ke -74 Korps Infanteri yang bertempat di lapangan Bola Sanga-Sanga ini.


Sumber : Yonif 611/ rdks 

Post a Comment

0 Comments